Gadai BPKB Mobil WOM Finance

Gadai BPKB Mobil WOM Finance

Gadai BPKB mobil WOM Finance dapat menjadi pilihan terbaik untuk anda yang sedang mencari solusi cepat pinjaman dana. MenggadaikanĀ  BPKB mobil anda di WOM Finance juga menjadi pilihan aman karena tempat gadai ini merupakan perusahaan pembiayaan terpercaya.

Dalam artikel ini kami akan membahas secara mendalam mengenai gadai BPKB mobil di WOM Finance. Jika anda ingin mengajukan pembiayaan jaminan BPKB mobil maka dapat membaca artikel ini untuk menambah informasi seputar pembiayaan BPKB mobil.

 

Memilih Gadai BPKB Mobil WOM Finance

Memilih Gadai BPKB Mobil WOM Finance

Gadai BPKB mobil ialah cara yang dapat anda pilih untuk mendapatkan dana pinjaman dengan jaminan Buku Pemilik Kendaraan Bermotor (BPKB). Cara tersebut di nilai sebagai solusi tepat bagi beberapa masyarakat karena proses pinjaman yang mudah dan cepat.

Pilihan menggadaikan pinjaman BPKB mobil yang mudah dan cepat maka anda dapat mengajukan ke lembaga pembiayaan. Salah satu perusahaan pembiayaan atau lembaga pembiayaan yang menawarkan layanan kredit tersebut ialah WOM Finance.

WOM Finance (Wahana Ottomitra Multiartha) merupakan perusahaan pembiayaan besar di Indonesia dan telah berdiri sejak 1982. Lembaga pembiayaan ini memiliki reputasi perusahaan yang baik dan memiliki cabang tersebar hampir di seluruh Indonesia.

Dengan berdasarkan pengalaman tersebut menggadaikan BPKB mobil di WOM Finance dapat menjadi pilihan menarik untuk anda. Karena proses pengajuan pinjaman jaminan BPKB mobil di kenal lebih mudah jika membandingkan pinjaman jaminan lainnya.

Proses pinjaman yang anda ajukan dapat berjalan cepat sampai dengan proses pencairan dana ke rekening pribadi anda. Sampai dengan proses pencairan dana dapat memakan waktu proses 1 – 3 hari sampai dana cair.

Untuk suku bunga yang di tawarkan oleh WOM Finance juga cukup kompetitif dengan perusahaan pembiayaan lainnnya. Dengan tingkat suku bunga rendah anda dapat mengelola perencanaan pengeluaran anda menjadi lebih baik.

Jika anda berminat maka anda cukup mengirimkan foto STNK kendaraan mobil anda ke nomor whatsapp tim marketing kami. Selanjutnya akan di informasikan simulasi pinjaman dan jumlah angsuran per bulan.

 

Tips Agar Gadai BPKB Mobil WOM Finance Berjalan Lancar

Ketika anda mengajukan pinjaman dengan jaminan BPKB mobil maka ada beberapa ketentuan dari lembaga gadai tersebut. Beberapa ketentuan aturan kredit tersebut wajib anda pahami sebelum mengajukan pinjaman jaminan BPKB mobil.

Berikut ini beberapa tips agar pinjaman BPKB anda berjalan dengan lancar :

1. Periksa Kondisi Mobil

Pastikan kondisi mobil yang BPKB nya akan anda jadikan agunan memiliki kondisi baik dan terawat. Karena kondisi mobil anda akan menjadi salah satu penilaian lembaga pembiayaan dalam menilai kelayakan kredit.

Ketika survei di lakukan bagian survei akan menggesek nomor rangka dan nomor mesin bagian mobil anda. Hal ini untuk mencocokan nomor rangka dan mesin tersebut dengan yang tercantum di STNK kendaraan mobil anda.

2. Pahami Syarat dan Ketentuan

Anda wajib memahami syarat dan ketentuan dalam menggadaikan kendaraan BPKB mobil anda di WOM Finance. Persyaratan dokumen kredit menjadi dokumen wajib yang harus anda persiapkan ketika akan mengajukan kredit pinjaman.

Bagi anda yang bersumber pendapatan dari wiraswasta dan karyawan dapat mengajukan pinjaman ini. Anda wajib melengkapi persyaratan tersebut dan memperhatikan dengan seksama syarat yang harus anda lengkapi.

WOM Finance memiliki ketentuan minimal tahun kendaraan mobil yang dapat di proses untuk menjadi jaminan. Karena jika BPKB mobil yang anda jaminkan sudah terhitung tahun tua maka akan sulit mendapatkan pinjaman.

3. Jaga Reputasi Kredit

Menjaga reputasi kredit anda menjadi hal yang wajib anda lakukan dengan cara membayar angsuran sesuai jatuh tempo. Karena reputasi kredit merupakan catatan riwayat pembayaran kredit anda yang akan tercatat di SLIK OJK anda.

Dengan reputasi pembayaran kredit yang baik akan memudahkan anda untuk mendapatkan pinjaman berikutnya. Namun dengan menjaga pembayaran angsuran tepat waktu juga mendapat keuntungan terhindar dari denda berjalan.

Denda berjalan akan membuat pembayaran angsuran anda semakin besar per bulannya. Karena denda berjalan terdapat di perjanjian kontrak kredit pinjaman yang anda telah tanda tangani dan sepakati.

 

Info Lebih Lanjut Hub : 0858 9268 2443 (Tlp/WA)